Besok City Sport Bisa Saja Booming
Dunia ini dinamis, tak pernah diam. Pun demikian dunia otomotif. Selalu bergerak, selalu ada pergeseran tren, perubahan minat konsumen.
Karenanya produsen musti cerdas membaca kebutuhan dan keinginan konsumen.
Sebagaimana transisi kendaraan komuter dari
Bebek / Ubderbone (Tradisional), Matic (Modern) dengan alasan kemudahan. Motor Cub yang berjaya puluhan tahun kini mulai ditinggalan. Selain faktor kemudahan, Tren juga mempengaruhi pilihan kendaraan seseorang.
Nah bukan tak mungkin jika suatu saat nanti ada pergeseran juga di segmen Sport. Dari Sport Berperseneling (Tradisional) menjadi Sport Matic (Modern). Siapa tahu?!.
Barangkali kedepan banyak orang mengidamkan menunggang motor batangan tapi ogah direpotkan dengan kopling dan gigi. :D
So, esok bisa saja City Sport membanjiri pasaran. Tapi bukan 'city sport 1' loh ya. :D
Published with Blogger-droid v2.0.9
2 comments:
pertamax!!
artikelnya bagus
numpang iklan siapa tau butuh angkutan truk atau apa saja merek isuzu yang baru segala type
jual isuzu, isuzu surabaya, harga isuzu surabaya, dealer isuzu
isuzu surabaya
Post a Comment
Meski tanpa moderasi berkomentar dengan bijak ya, tulisanmu cermin kepribadianmu! Ok.