Lorenzo Juara Le Mans, Rossi Fantastis
Sebelumnya maaf bro semua kalau ada yang kurang dalam beberapa artikel terakhir motoroda. Yup, tak ada gambar di tiap artikel yang terbit. Tak tahu apa cuma dialami motoroda, atau oleh semua pengguna wordpress for android. Setiap kali mau upload gambar selalu gagal. :(
Wes. Sudah cukup curcolnya, baru saja moto gp usai. Sungguh kontras dengan seri-seri sebelumnya, balapan kali ini cukup menghibur. Kenapa hanya cukup?
Karena yang bisa dinikmati cuma aksi sang maestro "the doctor" Valentino Rossi. Sang Entertain Itu Bernama Valentino Rossi
Milai dari duel Rossi-Crutclow, Rossi-Dovisiozo, sampai Rossi-Stoner membuat jantung jedagjedug bro. tapi jangan senang dulu bro, kalau pertanyaannya apakah Rossi masih kompetitif, sudah terjawab di race tadi bagaimana aksi rossi di tilungan masih memukau, Bahkan overlap pada duo pabrikan yamaha yang terkrnal dengan handlingnya terjadi di tikungan. Rossi memang (masih) master of cornering, No Doubt.
Tapi jika pertanyaannya apakah ducati sudah kompetitif?
Masih meragukan tampaknya bro. lihatlah rider ducati lain, tak ada yang spesial. kalau tak dibantu oleh trek yang basah mungkin Rossi masih belum bisa finis di posisi runer up. dan lagi Jika yang di posisi rossi tadi hayden sangat mungkin mentalnya runtuh ketika sempat di overtake dovi dan cal berurutan. tapi ini lah Rossi "never giveup"
Jika kemarin motoroda sempat berkomentar agar Rossi sebaiknya pindah ke SBK. Sekarang berubah pikiran. :D
Sebaiknya Rossi pindah ke Honda saja menggantikan Stoner. yakin maknyusss.
O iya, analisa ridertua terbukti lagi di race ini bagaimana dovi dan curtclow selalu lompak. curtclow ndlosors eh dovisiozo ikutan. :)
sampe lupa sama sang juara. :) selamat buat Lorenzo & fans. lorenzo yang start di posisi 3 langsung melesat memimpin race aendirian dari awal sampai akhir balapan.
Write your mind!
3 comments:
joss banget.. ntn full time dah kali ini. the real MotoGP is back !!
Good Job Rossi, Amazing overtake..
race terbaik di musim ini
gimana ya kalo rossi pindah ke honda ?
bisa ngacir tuh lorenzo n duo tech 3 B)
Post a Comment
Meski tanpa moderasi berkomentar dengan bijak ya, tulisanmu cermin kepribadianmu! Ok.